
Warkopi Bubar! Tak Bawa Warkop KW, Alfin, Dimas dan Asep Dikontrak Eksklusif Perusahaan Film
Kontroversi kehadirannya yang dianggap meniru Warkop DKI membuat Alfin, Dimas dan Asep membubarkan nama Warkopi yang melekat. Setelah resmi bubar pada Rabu 13 Oktober 2021 kemarin, Alfin, Dimas dan Asep justru mendapat pekerjaan dari salah satu perusahaan film. Aly Julys selaku humas Partia TV saat ditemui di Sawangan, Depok, Rabu…